Sabtu, 13 November 2010

Tips Mengatasi Gprs Yang Error Di Hp Symbian

Cuma sekedar melengkapi isi blog ini dalam bahasa sambasnya nyukupi rampah, hehehe... Hari ini saya mau posting tentang Cara mengatasi gprs yang error, soalnya kalau gak posting maka Om google nantinya akan berpaling dan meninggalkan blog tercintaku.
Saat saya lagi senang-senangnya browsing di internet dan tiba-tiba gprs macet di tengah jalan maka hal ini sungguh membuat saya sakit hati. Saya kira kejadian ini hanya berlangsung di handphone saya saja, tapi nyatanya semua handphone symbian mengalami hal serupa yaitu jaringan gprs-nya tiba-tiba error.

Berikut hal-hal yang saya lakukan jika jaringan gprs di hp symbian saya lagi error:
1. Matikan handphone dengan menekan tombol on/off
2. Tunggu kira-kira sekitar dua menit
3. Hidupkan kembali handphone anda
4. Coba koneksikan kembali dan dijamin pasti berhasil.

Gimana caranya mudah bukan ? Jadi selamat mencoba !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Thanks buat yg sudah berkomentar !